Harga Jasa Cetak Batik Printing Custom
Harga terbaik dari pabrik tangan pertama. Karena setiap proyek unik, kami memaparkan faktor penentu harga untuk order Anda.
Faktor Utama yang Mempengaruhi Harga Cetak Batik Anda
Harga kami kompetitif dan langsung dari pabrik. Berikut adalah variabel yang menentukan rincian penawaran yang akan Anda terima:
- Volume Order (MOQ): Semakin besar jumlah per meter, semakin rendah harga per meter.
- Jenis Kain: Harga berbeda untuk Rayon, Oxford, dan Sutra/Premium.
- Kompleksitas Motif: Jumlah warna dan gradasi yang digunakan dalam desain.
- Teknik Cetak: Printing Pigmen (ekonomis) vs. Printing Reactive (premium).
Katun Prima
Rp 31.000/mtr(Minimum Order 200 Meter)
*Harga Sewaktu-waktu Dapat Berubah Tergantung Kesediaan Kain.
Katun Primis
Rp 40.000/mtr(Minimum Order 200 Meter)
*Harga Sewaktu-waktu Dapat Berubah Tergantung Kesediaan Kain.
Katun Poplin
Rp 50.000/mtr(Minimum Order 200 Meter)
*Harga Sewaktu-waktu Dapat Berubah Tergantung Kesediaan Kain.
Pertanyaan Yang Sering Di tanyakan

“Kualitas cetak printing yang presisi, warna sangat tajam, dan hasilnya konsisten di ribuan meter kain.”
